Liburan dengan umrah ke Makkah dan Madinah, mungkinkah? Tentu saja mungkin. Apa yang tidak mungkin jika Anda memiliki niat dan dana yang memadai? Baik Makkah atau Madinah menyuguhkan keindahan alam, serta budayanya yang kental dengan nuansa Islami sehingga Anda akan lebih religius.

Hal utama yang harus dipertimbangkan ketika menunaikan ibadah dengan dilanjut berlibur adalah fokus dulu pada ibadah yang dilakukan. Setelah semua ketentuan yang berkaitan dengan kegiatan ibadah selesai ditunaikan, baru Anda dapat menjalankan liburan dengan hati tenang dan suasana lebih riang.

Di sini kami akan mengulas seperti apa langkah-langkah beribadah umrah yang dapat dilakukan oleh backpaker. Selanjutnya kami akan mengulas di destinasi mana saja yang berada di kota Madinah, tempat wisata rekomendasi untuk Anda. Untuk memperjelas pembahasan, mari ulas satu per satu di sini.

Hal yang Harus Diperhatikan Ketika Umrah

Tujuan utama ke Makkah adalah untuk umroh, maka hal yang wajib diketahui lebih dulu adalah seperti apa langkah untuk para backpacker supaya dapat melaksanakan ibadah satu ini. Hal pertama yang wajib dipersiapkan tentu saja mencari tiket pesawat termurah dari maskapai penerbangan terpercaya. Pastikan dana Anda mencukupi dan waktu yang digunakan adalah waktu paling tepat untuk berangkat.

Hal lain yang mendukung liburan dengan umrah ke Makkah dan Madinah adalah mempersiapkan visa. Tentu hal ini tidak kalah penting karena visa seolah menjadi pengganti KTP saat Anda di luar negeri. Jangan sampai ada kejadian visa tertinggal, hilang, atau bahkan rusak ketika umrah atau liburan di sana.

Hal lainnya yang harus dipersiapkan sebelum berangkat ke tanah suci adalah mempelajari dari awal sampai akhir tata cara umrah yang tepat. Hal ini amat penting agar Anda khusyuk beribadah sebelum akhirnya berlibur ke berbagai tempat. Pastikan Anda memahami semua di luar kepala sebelum umrah.

Terakhir, ketika liburan dengan umrah ke Makkah dan Madinah, Anda harus mempersiapkan di mana tepatnya Anda akan menginap dan kendaraan apa saja yang digunakan selama beribadah. Hal ini penting, terutama jika Anda tidak bergabung bersama rombongan alias berangkat umrahnya mandiri.

Destinasi Liburan Bersejarah di Madinah

Sekarang kami akan ulas di mana saja destinasi wisata menarik yang dapat Anda kunjungi di Madinah setelah umrah di Makkah. Ada banyak, satu diantaranya adalah Pasar Zakfariah yang menjajakan berbagai buah tangan untuk dibawa ke Indonesia. Air zamzam dan kurma tentu belum cukup sebagai oleh-oleh umrah.

Destinasi lainnya yang dapat dijadikan salah satu list liburan dengan umrah ke Makkah dan Madinah adalah Masjid Nabawi. Tempat ini jelas menjadi icon sejarah perjuangan nabi Muhammad SAW semasa hidupnya. Sayang, jika sudah ke Madinah, namun Anda belum mengunjungi tempat ini. Ketika mengunjungi Masjid Nabawi, Anda dapat menikmati sejarah berikut arsitektur dari bangunan satu ini.

Destinasi berikutnya yang sayang dilewatkan ketika Anda mendatangi Madinah adalah Gua Hira. Tempat ini merupakan tempat yang digunakan Nabi Muhammad SAW saat bersembunyi tatkala menerima wahyu dari Allah. Gua Hira dikenal sebagai Gunung Cahaya atau Bukit Pencerahannya umat Islam dunia.

Abraj Al Bait juga merupakan tempat terakhir yang wajib Anda kunjungi karena desain tempat ini menawan. Dari luar, Anda dapat menyaksikan gedung tinggi dengan hiasan jam di atasnya. Banyak lagi destinasi liburan dengan umrah ke Makkah dan Madinah yang dapat Anda kunjungi saat datang ke tanah suci ini.

Penerjemah resmi tersumpah/bersumpah, sworn translator-Kantor Jasa Penerjemah. Solusi penerjemahan, translasi, penterjemahan, translet, tarjamah dan nerjemah semua bahasa dan dokumen, bahasa Indonesia, Arab, China, Mandarin, Taiwan, Belanda, Jerman, Inggris, Italia, Polandia, Swedia, Vietnam, Thailand, Philipina, Rusia, Spayol, Portugis, Turki, Hindi, Perancis dan bahasa lainnya. Menerjemahkan dokumen akte-akta-sertifikat surat kelahiran, pernikahan, kematian, kelulusan, kuasa, waris, kontrak perjanjian kerjasama, notaris, pendirian usaha-perusahaan, laporan tahunan, laporan keuangan, kehilangan, lapor diri, NPWP, SIM, SKCK,  KTP, KK,  paspor, ijazah dan transkip nilai, keterangan sehat dokter, NPWP, siup, TDP, TDUP, NIB, domisili, dokumen kelengakapan persyaratan beasiswa, menikah, visa, tender, kerja dan lainnya. Jasa leges-legalisasi dokumen resmi asli dan terjemahan di Kantor Notaris, Kementerian Hukum dan HAM, Kementerian Luar Negeri, Pendidikan, Kementerian Agama dan Kedutaan Asing di Jakarta.

www.pusatpenerjemah.com

error: Content is protected !!
× Live chat WA